Minggu, 31 Oktober 2010

Tips Untuk Memikat Wanita


Bagi wanita, warna merah bisa membuat suasana hati jadi lebih ceria. Maka itu, tak mengherankan jika banyak wanita suka mengenakan busana warna 'berani' ini.

Berbeda dari wanita, bagi pria, merah bukan warna favorit mereka. Namun ternyata, bagi wanita, daya tarik pria makin terpancar saat mengenakan busana merah.

Penelitian di Jerman mengungkapkan, warna merah membuat pria tampil lebih atraktif di mata wanita. Wanita terbukti memberi perhatian lebih ketika melihat gambar pria menggunakan pakaian berwarna merah dibandingkan warna lainnya, seperti dikutip dari Times of India.

“Merah biasanya dianggap sebagai warna yang seksi bagi kaum wanita saja. Temuan kami mengindikasikan hubungan antara merah dan seks juga berlaku pada pria,” ungkap Andrew Elliot, peneliti dari University of Munich.

Dua puluh lima pria dan 32 wanita pun telah diuji dengan meminta mereka melihat sekilas foto-foto pria dengan kostum dan latar belakang warna yang berbeda-beda. Para responden kemudian diharuskan menjawab kuisioner yang menggunakan skala penilaian 1-9.

Hasilnya, penilaian para wanita lebih tinggi saat melihat foto pria memakai baju atau latar belakang merah. Para wanita juga menilai foto pria berbaju merah tampak lebih menarik, bahkan sebagian mengaku bersedia untuk berkencan dengan pria ini.

Walaupun warna merah bisa berarti berbeda pada setiap budaya, tetapi para peneliti mengklaim bahwa temuan ini bisa berlaku di setiap negara. Maka itu, bagi pria yang ingin memikat wanita, cobalah sering-sering memakai baju merah.

4 Topik Pembicaran Pria Tentang Wanita


Kebanyakan wanita mengira, pria hanya gemar bicara tentang olahraga atau mobil saat kumpul dengan teman-teman prianya. Kenyataannya, bukan melulu olahraga dan kendaraan saja yang kerap jadi topik ‘rumpian’ kaum pria.

Berikut empat topik favorit tentang Anda yang hangat diobrolkan si dia di kalangan teman prianya.

1. Seberapa sering Anda menghubunginya
Pria kerap mengeluh betapa pasangan mereka terlalu sering menghubunginya via telepon. Batas antara memberi perhatian dan mengekang memang tipis. Bisa jadi telepon atau SMS Anda diartikan sebagai suatu bentuk pengekangan ketimbang perhatian.

2. Sejarah percintaan Anda
Misalnya Anda dan pasangan baru saja menjalin hubungan. Kepada temannya, dia akan bercerita tentang Anda, dan juga soal kisah cinta Anda sebelumnya. Berapa sering Anda bergonta-ganti pacar? Apakah Anda masih menjalin pertemanan dengan mantan? Bukan berarti teman pasangan Anda benar-benar ingin mengetahui jawabannya. Dia hanya ingin menebak-nebak siapakah Anda sebenarnya.

3. Aksi Anda bercinta
Jago atau tidaknya aksi Anda di tempat tidur. Pria suka bicara tentang seks. Namun, berbeda dari wanita, pria hanya berceloteh sekadarnya tentang kemampuan pasangannya. Sedangkan wanita biasanya lebih detail dalam menggambarkan kehidupan seksual dia dan pasangan.

Pria mungkin hanya akan bilang, "Dia sangat luar biasa di tempat tidur." Atau, kalau Anda belum terlalu pintar beraksi di tempat tidur, paling-paling pria hanya akan bilang begini ke teman-temannya, "Dia hanya berbaring di tempat tidur."

4. Teman-teman Anda
Teman-teman Anda bisa jadi bahan obrolan dia dan teman-temannya. Tentu saja, kalau teman-teman Anda cantik dan masih lajang, itu jadi bonus bagi pasangan. Namun, jika teman-teman Anda, menurutnya, menyebalkan, maka si dia akan berusaha menghindar bila Anda mengajaknya kumpul-kumpul bersama gerombolan Anda. Baginya, lebih baik dia membiarkan Anda bersama sahabat-sahabat Anda.

Perlu Anda tahu, sifat dan karakter Anda bisa dinilai dari teman-teman yang Anda miliki.

Pria Petualang Lebih di Sukai Wanita


Pernahkah terbersit pertanyaan dalam pikiran, mengapa pria dengan cap ‘bad boy’ sering dikelilingi banyak wanita? Padahal, seharusnya julukan tersebut, citra mereka menjadi buruk di mata wanita.

Tapi, kenyataan yang terjadi malah sebaliknya. Pria dengan julukan 'bad boy' alias pria petualang cinta ini, dengan mudah mendapatkan banyak wanita. Ingin tahu alasan pria-pria tersebut mudah mendapatkan pengganti. Berikut alasannya :

1. Percaya Diri
Pria petualang memiliki kepercayaan diri yang tinggi. Hal ini terlihat melalui gerak-gerik dan gaya berbicaranya. Mulai dari tersenyum,menyapa sampai cara minum. Gaya ini tidak hanya diperlihatkan di sekitar teman-temannya, namun juga di lingkungan baru dimasukinya. Dengan kepercayaan diri yang tinggi itulah kepribadiannya jadi lebih menyenangkan, dan membuat wanita-wanita suka berada di dekatnya.

2.Acuh tak acuh
Sikap pria petualang juga cenderung acuh. Mereka tidak perduli apa kata orang. Dan sikap acuhnya inilah yang membuat banyak wanita penasaran. Ia juga tidak terlalu memusingkan komentar orang tentang dirinya yang suka berganti-ganti pacar.

3. Jiwa petualang
Jiwa petualang yang dimiliki pria tipe ini juga menjadi alasan ia selalu dikelilingi wanita. Jika berdekatan dengannya, Anda akan diajak bertualang ke dunianya yang belum pernah Anda masuki sebelumnya.
Petualangan ini yang membuat wanita betah berdekatan dengannya. Karena, tidak akan pernah merasa bosan.

4. Misterius
Wanita juga suka dengan pria yang misterius. Dengan begitu ada tantangan dalam mengejarnya. Apalagi jika ia muncul dan hilang secara tiba-tiba, hal itu seperti tantangan yang harus ditaklukan.

5. Seksi dan Maskulin
Dengan jiwanya yang petualang, penuh percaya diri, acuh, dan menantang membuat dirinya terlihat seksi dan maskulin. Daya tariknya seperti magnet yang sangat memikat. Meskipun cap playboy sudah menempel padanya, ia akan tetap selalu menarik. Karena ia sangat tahu bagaimana
membawa dirinya.

6. Lihai Memperlakukan Wanita
Meskipun sikapnya terkadang acuh tetapi ia sangat tahu bagaimana memperlakukan wanita yang dekat dengannya. Baik dari perhatian, sikap dan tutur kata, bisa membuat wanita terlena olehnya. Ia adalah lawan bicara yang sangat menyenangkan, dan membuat orang betah berlama-lama berbicara dengannya.

Bentuk Tubuh Wanita yang Disukai Pria


Rok pendek dan sepatu hak tinggi sering dijadikan wanita sebagai 'senjata' untuk menarik perhatian pria. Namun, menurut peneliti dari University of New South Wales, Australia, dibandingkan penampilan seksi, ternyata pria lebih tertarik pada lengan wanita yang berbentuk atletis dan panjang.

Hal ini diketahui setelah peneliti melakukan tes pada pria dan wanita asal Australia dan China. Selama penelitian para relawan diminta untuk melihat 96 video yang berisi wanita berusia antara 20 hingga 49 tahun, kemudian mereka diminta memberikan penilaian berdasarkan penampilan.

Hasil tes menunjukkan wanita yang memiliki lengan panjang dengan bentuk atletis dan tidak bergelambir lebih menarik di mata pria. Pinggang dan pinggul juga dianggap penting, sama seperti berat badan dan usia. Tapi, kaki panjang tidak memberikan kontribusi signifikan pada 'peringkat' penampilan.

"Tubuh yang menarik memiliki kombinasi yang tepat. Dimensi tubuh nantinya bisa jadi dipertimbangkan oleh seseorang apakah orang tersebut cocok sebagai pasangan potensial, mitra jangka panjang atau mungkin ancaman sebagai pesaing seksual," kata profesor Robert Brooks, kepala peneliti, seperti dikutip dari Daily Mail.

Profesor Brooks juga mengatakan hal ini menunjukkan bagaimana beberapa bagian tubuh dari manusia yang penting bagi evolusi. Tetapi tampilan keseluruhan adalah yang paling penting.

Dia menambahkan, konsistensi hasil antara kedua negara baik Australia dan China menunjukkan, fitur tubuh yang menarik dianggap sebagai 'kecenderungan untuk berbagi secara lintas budaya'. Penelitian ini dipublikasikan dalam Journal of Evolutionary Biology.

Tanda-tanda Pria Gay


Orientasi seksual seseorang sebenarnya tidak masalah dalam hal pertemanan. Tetapi akan menjadi masalah jika pria yang saat ini sedang dekat atau berhubungan dengan Anda ternyata seorang gay.

Agar Anda tidak terjebak dalam hubungan yang tidak mungkin berhasil kenali tanda-tanda pria gay.

1. Gemar memakai riasan
Perhatikan wajah pria tersebut apakah terlihat menggunakan riasan. Tentu hal ini tidak berlaku jika profesinya menuntutnya untuk menggunakan riasan. Saat ia sedang menghabiskan waktu dengan Anda atau berkumpul dengan teman-teman untuk bersantai biasanya ia akan tetap menggunakan riasan meskipun tipis.

Bisa menggunakan blush on waran nude atau pelembab bibir berwarna. Ingatlah, tidak ada pria normal yang akan menggunakan riasan saat sedang mendekati wanita incarannya.

2. Tanpa sadar sering mengagumi pria
Saat pergi bersama ia tanpa sadar sering mengagumi pria. Matanya bisa tiba-tiba memperhatikan pria lain meskipun ia sedang berbicara atau menggandeng tangan Anda. Jika ada pria yang menarik baginya, ia akan memperhatikan pria tersebut dengan seksama.

3. Terlihat mesra dengan teman prianya
Perhatikan cara dia berinteraksi dengan teman lelakinya. Gaya pertemanannya seperti wanita, mereka bisa berpelukan, cium pipi kanan dan kiri. Meskipun laki-laki normal juga bisa melakukannya, Anda akan bisa membaca dari gerak tubuhnya.

4. Pernah mengajak Anda ke klub atau komunitas gay
Anda diberikan kejutan dengan tiba-tiba dengan diajak pergi bersamanya ke tempat yang belum diketahui. Sesampainya di sana Anda bingung karena banyak pria yang berpasang-pasangan. Jika Anda kaget dan bertanya padanya, ia akan pura-pura tidak tahu.

Rabu, 27 Oktober 2010

Lebih Gemuk, Lebih Pintar Bercinta


Kabar baik bagi pemilik tubuh berisi. Ternyata, kebanyakan pria di Inggris mengungkapkan bahwa aksi bercinta wanita dengan tubuh berisi lebih 'panas' dibandingkan wanita bertubuh kurus.

Menurut studi yang dikutip dari laman The Sun menunjukkan, 89 persen pria mengaku bercinta dengan wanita yang memiliki lekuk tubuh lebih memuaskan. Sedangkan 68 persen wanita mengungkapkan bahwa pria bertubuh berisi lebih pintar bercinta.

Jajak pendapat yang digelar produsen kasur, Silentnight, menemukan pria atau wanita bertubuh gemuk biasanya akan lebih berusaha memuaskan pasangannya saat bercinta. Dengan kata lain, mereka lebih mau bereksplorasi dan bersedia memuaskan pasangannya.

Jadi, bagi Anda yang bertubuh berisi, sebaiknya jangan merasa tidak percaya diri saat bercinta. Faktanya, orang bertubuh gemuk lebih lihai saat bercinta.

Agar pemilik tubuh gemuk makin 'hot' saat bercinta, berikut beberapa posisi bercinta yang layak dicoba:

Posisi 69
Posisi bercinta ini mengeksplorasi bagian intim lebih dekat, sekaligus menyembunyikan lipatan lemak di perut, pinggul, perut dan lengan. Agar permainan makin 'panas', coba alternatif lain posisi 69. Ubah posisi 69 atas-bawah menjadi samping. Nikmatilah!

Spooning
Posisi bercinta yang tepat untuk menyembunyikan lipatan lemak di paha, perut dan dada. Bagian bokong besar akan tertutup saat tubuh pasangan bersatu. Posisi bercinta ini pun langsung menyentuh titik G-spot wanita.

Agar percintaan kian hangat, coba sesuaikan tumpuan berat badan agar selaras dengan berat badan pasangan saat mencoba posisi ini. Biarkan tangannya menjelajahi tubuh bagian depan secara bersamaan.

Keuntungan Tidak Poligami (Monogami) dan Setia Pada Pasangan


Poligami masih menjadi hal yang mengundang pro dan kontra. Meskipun banyak wanita yang menolaknya, tetapi ada juga yang menerimanya.

Jika Anda membaca sinyal keinginan poligami dari pasangan dan sulit untuk menerimanya, cobalah beritahu padanya ada lima keuntungan bermonogami.

1. Seks bisa lebih baik seiring waktu berjalan
Monogami bukan hanya tentang pernikahan tetapi juga kehidupan seksual. Dengan pasangan yang sama seseorang akan lebih kreatif membuat kehidupan seksualnya tidak monoton. Seiring berjalannya waktu akan timbul kenyamanan yang membuat kehidupan seksual pasangan justru makin baik dari hati ke hari.

2. Berpelukan menjadi lebih natural
Setelah sekian lama bersama, Anda dan pasangan pasti saling mengetahui posisi mana yang paling nyaman saat bermesraan seperti berpelukan. Tubuh seperti secara otomatis tahu bagaimana membuatnya tetap nyaman. Jika pasangan memiliki wanita lain, ia akan melakukan penyesuaian dan merusak semuanya.

3. Dapat dipercaya
Monogami akan membuat seseorang lebih dipercaya. Bukan hanya oleh pasangannya tetapi juga orang-orang disekitarnya. Seringkali pria yang berpoligami dicap tidak setia dan sulit dipercaya. Jadi ini juga terkait citranya di depan banyak orang.

4. Tenang secara emosi
Secara emosi, cenderung lebih tenang karena ia tidak perlu membagi perhatiannya, keuangannya dan beban untuk menjadi 'adil'. Belum lagi jika konflik muncul antara yang pertama dan kedua, penyelesaiannya pasti akan lebih rumit. Hal itu hanya membuatnya emosinya tidak stabil.

5. Penuh arti
Loyalitas, kepercayaan, dan saling menghargai identik dengan monogami, tetapi akan menjadi hanya sebuah kata-kata, kecuali Anda dan pasangan mewujudkannya. Monogami akan menjadi lebih berarti jika Anda dan pasangan berkomitmen untuk merealisasikannya bersama-sama.

6. Terhindar dari penyakit menular seksual
Saling setia pada satu pasangan membuat Anda dan suami tidak perlu khawatir tertular penyakit menular seksual

Sindrom Pengantin Baru [Masalah dan Solusi]


Membayangkan kehidupan pasangan pengantin baru pasti berjuta rasanya. Tapi, tunggu dulu. Menjalani kehidupan baru bersama pasangan tercinta ternyata tak mudah.

Ada beberapa terapi kejut yang biasa muncul di awal pernikahan. Berikut beberapa di antaranya yang biasa muncul di tahun pernama pernikahan, seperti dikutip dari laman Shine.

1. Berat badan bertambah
Saat merencanakan pernikahan, banyak pasangan diet 'mati-matian' demi terlihat sempurna di pelaminan. Namun tak jarang setelahnya, banyak pasangan mulai bermasalah dengan urusan mengontrol berat badan. (baca juga: Mengapa Mereka Gemuk Usai Menikah)

Solusi:
Psikolog dan penulis 'A Happy You', Elizabeth Lombardo, PhD mengatakan, ini wajar terjadi pada pasangan pengantin baru yang sedang menikmati masa-masa bahagia bersama.

“Berikan diri Anda keleluasaan untuk menikmati kehidupan baru termasuk bebas menikmati berbagai makanan yang ada,” Elizabeth. Yang perlu dilakukan hanya selektif memilih makanan. Batasi makanan berkalori tinggi.

2. Sahabat menjauh
Saat masih lajang, wanita cenderung memiliki banyak teman. Namun, hubungan pertemanan seringkali berubah setelah menikah. Tak jarang teman-teman, terutama yang masih lajang, memilih menjauh.

Solusi:
Jika Anda menikah, ada kemungkinan sahabat Anda merasa minder. Mereka takut merasa kecewa jika Anda tidak diizinkan suami untuk kumpul dengannya. Tapi, jangan khawatir, teman terdekat Anda biasanya tak akan lama menjauh dari Anda. Jika Anda masih bisa menjaga hubungan dengannya, teman tersebut bisa bersikap seperti biasa kembali.

3. Tak adil bagi tugas
Pernikahan seperti episode baru sebuah kehidupan. Biasanya akan ada pembagian tugas rumah tangga antara Anda dan pasangan. Namun, seringkali beban pekerjaan rumah tangga lebih banyak jatuh ke tangan wanita. Ini tak jarang memicu konflik di awal pernikahan.

Solusi:
Studi menunjukkan bahwa ketika peran dalam rumah tangga jelas dan adil, pasangan akan lebih bahagia. Komunikasikan mengenai pembagian tugas sebelum pernikahan. "Pertimbangkan masing-masing tugas tidak saling memberatkan," kata Lombardo.

4. Merasa kurang meskipun memiliki dua gaji
Berdasarkan teori, menikah bisa memiliki dua kali lebih banyak uang. Tapi, ini hanya ilusi karena kebutuhan biasanya juga meningkat.

Solusi:
Jangan khawatir tentang masalah ini. Mengutamakan kebutuhan yang menjadi prioritas akan membuat Anda mampu melakukan investasi untuk masa depan. Perlu kecerdasan untuk mengatur keuangan dengan baik.

5. Suami bukan satu-satunya teman hidup
Menikah bukan berarti harus menghabiskan waktu setiap saat bersama. Pasangan mungkin menjadi teman terbaik, tapi dia bukan satu-satunya teman Anda.

Solusi:
Bebaskan pasangan untuk tetap menjalin pertemanan dengan sahabat atau kerabat. Jangan paksa suami terus bersama Anda. Biarkan diri bergaul dengan teman, seperti sebelum menikah, dan biarkan suami tetap bersosialisasi dengan dunianya.

Yang penting adalah komunikasi terjaga. Misalnya, buatlah kebiasaan untuk saling bercerita tentang hal menarik yang terjadi saat bersama teman. Berbagi cerita tentang kegiatan harian bisa membuat pernikahan makin mesra

Memilih Hari Terbaik Untuk Bercinta


Selama ini kita percaya, melakukan berbagai hal di hari apapun merupakan hari paling baik dalam kehidupan kita.

Tetapi, menurut penelitian London School of Economics yang baru-baru ini dirilis, ternyata setiap hari itu mengandung makna sendiri-sendiri untuk melakukan suatu kegiatan. Misalnya, Kamis menjadi hari terbaik untuk bercinta. Sedangkan Rabu, hari baik untuk menemukan cinta.

Bagaimana dengan hari-hari lainnya? Berikut ini uriannya, dikutip dari Timesofindia.

Senin, hari paling baik untuk menekan stres. Luangkan waktu untuk bersantai di hari ini. Sebab, menurut studi British Medical Journal, sekitar 20 persen orang punya kemungkinan meninggal akibat serangan jantung di hari ini. Apalagi kalau seseorang menghabiskan banyak waktu di akhir pekan untuk mengonsumsi minuman beralkohol, dan kembali mendapatkan stres saat mulai bekerja lagi di hari ini.

Selasa, terbaik untuk merancang daftar tugas dan pekerjaan. Menurut survei, para pekerja sangat produktif pada hari ini dibandingkan hari-hari lainnya.

Rabu, hari terbaik untuk mencari cinta. Menurut survei, 40 persen dari 8.000 partisipan menilai bahwa hari ini menjadi hari paling istimewa untuk kencan pertama.

Kamis, terbaik untuk berhubungan seksual. Menurut penelitian, titik puncak energi kortisol alami yang merangsang hormon seks terjadi pada hari ini. Jadi, sebaiknya Anda mengatur jam alarm agar Anda terbangun dan bisa bercinta di Kamis pagi. Pada hari ini, hormon seks testosteron pada pria dan estrogen pada wanita lima kali lebih tinggi dari hari biasanya.

Jumat, terbaik untuk berhenti menghisap rokok. Jika Anda mematikan rokok pada hari ini, menurut penelitian, Anda akan mampu bertahan dari godaan untuk menghidupkan rokok lagi pada akhir pekan. Ini terjadi karena Jumat merupakan hari pertama ketika orang berada di tingkat tekad yang kuat.

Sabtu, terbaik untuk memiliki bayi. Anak-anak yang lahir pada hari ini memiliki kesempatan yang lebih baik untuk menjadi orang penting.

Minggu, terbaik untuk makan di luar. Menyiapkan masakan sendiri di hari ini lebih stres daripada pergi ke dokter gigi. Jadi, hilangkan lelah dan santailah dengan mencari makan di luar.

7 Rahasia Wanita Saat Bercinta


Menjalani kehidupan seksual, pasangan suami istri tidak bisa saling egois. Masing-masing perlu memahami keinginan pasangan agar sama-sama mencapai kebahagiaan dalam berumah tangga.

Masalahnya, seringkali wanita tidak berani mengungkapkan apa yang ia rasakan. Akibatnya, banyak suami bertanya-tanya, bagaimana bisa memuaskan pasangannya.

Yang perlu diketahui para suami, wanita memiliki rahasia yang bisa membuat gairahnya makin menggebu-gebu. Agar suami tidak lagi merasa bingung, artikel ini membocorkan tujuh rahasia bercinta wanita, seperti dikutip dari Timesofindia.

1. Ungkapkan perasaan cinta
Gairah wanita akan lebih mudah menyala bila mereka mendengarkan ungkapan-ungkapan tentang perasaan cinta dari pasangannya. Pria harus bisa mengutarakan perasaannya, agar hasrat bercinta sang istri bisa tersulut dalam waktu singkat.

2. Banyak wanita khawatir tentang penampilan
Setelah menikah dan melahirkan, banyak wanita yang merasa kurang lagi bagi pasangan. Karena itu, untuk meningkatkan rasa percaya dirinya, sesekali berikan pujian padanya. Hal ini akan berefek pada 'aksi' wanita saat bercinta.

3. Wanita ingin suami membantu meningkatkan mood bercinta
Wanita membutuhkan perasaan dan perlakuan yang lembut sebelum bercinta. Misalnya, bagaimana memperlakukannya saat ke tempat tidur. Hal ini sangat mempengaruhi respon dan performanya di tempat tidur. Sikap tidak perhatian, bahasa kasar, nada kasar, kata-kata menyakitkan, dan kritik hanya membuat wanita sulit merasa antusias dan bersemangat saat berhubungan seks.

4. Orgasme bukan suatu keharusan bagi wanita
Banyak pria berpikir bahwa pasangan baik adalah yang bisa membuat wanita mencapai puncak kenikmatan seksual. Memang tidak salah jika bisa menyenangkan pasangan, tapi keharusan klimaks tidak selalu penting bagi wanita. Terkadang daripada harus klimaks, wanita lebih menyukai foreplay saja.

5. Jangan terlalu serius saat bercinta
Bercinta dengan selingan main-main justru lebih berkualitas. Banyak pria yang terlalu serius tentang kegiatan seks. Mereka lupa untuk tertawa, romantis, nakal, dan bersenang-senang. Bercinta sambil melakukan permainan dapat membuat momen intim menjadi menyenangkan dan santai.

6. Wanita suka belaian
Wanita menyukai perlakuan romantis, pelukan, pegangan tangan dan ciuman. Banyak wanita mengeluh, karena pasangan mereka jarang atau tidak pernah melakukan hal ini. Tak hanya saat bercinta, saat menghabiskan waktu berdua, wanita suka dimanja dengan sentuhan dan ciuman.

7. Pentingnya perhatian hangat setelah bercinta
Sebagian wanita mengeluhkan pasangan mereka yang langsung tertidur setelah bercinta. Memang benar bahwa ketika seorang pria berhubungan seks, tingkat endorphinnya sangat tinggi. Setelah ejakulasi, pria melalui sebuah fase refraktori saat dia kehilangan ereksi. Sedangkan bagi wanita, fase itu terjadi secara bertahap.

Jadi, jika Anda tidak suka pasangan langsung tidur, katakan padanya. Ajak suami mengobrol saat Anda masih dalam pelukannya. Setelah itu, Anda berdua pun bisa tertidur pulas.

Minggu, 17 Oktober 2010

Menepuk Dada Wasit Wanita

Sabtu, 16 Oktober 2010

7 Hal Wanita Terlihat Sexy dan Menggairahkan


Wanita seringkali tak menyadari, bahwa ada hal-hal dalam dirinya yang bisa membuat libido suami meningkat. Berikut beberapa hal yang membuat wanita terlihat seksi dan menggairahkan.

Dikutip dari Sheknows, inilah beberapa hal dalam diri wanita yang bisa membangkitkan gairah seksual pasangannya.

1. Baju seksi
Anda mungkin berpikir baju seksi adalah baju yang mengekspose banyak bagian tubuh wanita. Padalah tak selalu begitu. Banyak pria yang merasa terangsang jika melihat istrinya mengenakan kemeja miliknya. Aksesori pun bisa membuat Anda terlihat seksi. Tak sedikit pria yang beranggapan bahwa wanita dengan kacamata tampak lebih seksi dibandingkan yang lain.

2. Lingerie seksi
Lingerie dan urusan bercinta memang tak bisa dipisahkan. Memakai lingerie yang seksi akan membuat pasangan Anda bergairah. Walau berfungsi sebagai baju dalam, namun jangan pernah menyepelekan penampilan baju dalam Anda. Jangan sampai gairah suami yang tengah memuncak jadi pudar karena melihat lingerie lama yang Anda kenakan.

3. Bersuara saat bercinta
Banyak penelitian yang membuktikan bahwa gairah pria memuncak saat mendengar pasangannya bersuara di tengah-tengah aktivitas sosial. Jangan takut untuk mengeluarkan seluruh gairah saat bersama suami, termasuk saat di ranjang.

4. 'Rayuan nakal'
Suami pasti ingin melihat sisi liar Anda saat berada di atas tempat tidur.Sesekali ungkapkan keinginan Anda dengan 'rayuan nakal'. Si dia pasti tak tahan dan segera memuaskan Anda.

5. Aroma
Aroma tubuh wanita juga merupakan hal yang bisa membangkitkan gairah suami. Namun bukan aroma parfum atau sabun yang membuat pria bergairah, melainkan aroma tubuh wanita yang asli. Jadi, jangan lupa untuk selalu menjaga kebersihan tubuh.

6. Emosi
Pria seringkali bangkit gairahnya saat melihat istrinya emosional. Menurut ilmuwan Inggris, saat tengah marah, mata wanita lebih berbinar, dadanya terlihat kencang dan napasnya memburu. Hal itulah yang membuat pria semakin bergairah.

7.Penampilan

Penampilan wanita secara keseluruhan juga merupakan hal yang mempengaruhi libido pria. Bentuk tubuh, cara berpakaian serta sikap yang baik juga merupakan hal yang dianggap seksi oleh para pria.

Jumat, 15 Oktober 2010

Namitha Sexy Theme




Supported Models: Nokia 3230, Nokia 6260, Nokia 6600, Nokia 6630, Nokia 6670, Nokia 6680, Nokia 6681, Nokia 6682, Nokia 7610, Nokia N70, Nokia N72

DOWNLOAD

Aura Kasih Wallpaper + Foto







4 Tips Sex Untuk Pasangan Sibuk


ANDA dan suami terpaut jarak yang jauh hingga frekuensi bercinta tak bisa sesering Anda suka. Namun tentu, menyerah dengan keadaan tanpa berimprovisasi pada akhirnya mematikan kehidupan seks.

Perjalanan rumah tangga Anda sudah berusia dua tahun. Sayangnya, suami kerap melakukan perjalanan dinas secara teratur. Setiap pekannya, mulai Minggu hingga Kamis, ia berkunjung ke lokasi klien, meninggalkan Anda sendirian di kamar tidur. Ketika pulang pada Kamis malam, dia biasanya lelah, dan tidak benar-benar prima untuk berhubungan seks. Bagaimana Anda mengatakan bahwa Anda ingin kehidupan seks lebih panas?

Beberapa tip terus memanaskan ranjang patut Anda simak. Berikut, seperti dikutip Your Tango.

Berikan apa yang dibutuhkan pasangan

Di ranjang pada Jumat malam pukul 22.00 WIB. Anda begitu berharap suami akan langsung menghampiri ketika ia pulang dari perjalanan dinasnya. Tapi kemudian Anda sadar bahwa dia benar-benar ingin tidur.

Kehidupan rumah tangga memang membutuhkan pondasi kuat. Meski seks penting bagi kuatnya pondasi rumah tangga, tapi seks bukan yang terpenting. Peran memberi dan menerima menjadi kunci utama. Kalau suami benar-benar lelah, sadari bahwa ia telah berkorban besar untuk masa depan keluarga dengan menghabiskan sebagian besar hidupnya untuk bekerja dan menempuh perjalanan jauh. Meski sibuk melakukan tugas, toh sesekali Anda diajaknya ke tempat dinas sambil liburan. Ia tentu benar-benar butuh tidur berkualitas. Esok pagi, tenaganya akan terisi kembali hingga ia siap bekerja (membahagiakan keluarga).

Komunikasikan kebutuhan Anda (tapi jangan meminta!)

Saat terbangun pagi hari, berikan suami pelukan dan ciuman, juga katakan bahwa Anda mencintainya. Lalu, sandarkan tubuh Anda di tubuhnya sebagai cara halus Anda ingin dicumbu. Ia bisa melihat bahwa Anda sedang berusaha mengirimkan pesan seks. Anda memberitahu, tapi tidak meminta. Selanjutnya, biarkan segala sesuatunya mengalir.

Berikan waktu untuk foreplay tanpa berharap

Berhari-hari tak bertemu, tidak saling mencumbu, Anda berdua bisa menumpahkan kerinduan saat sudah bersama. Salah satu caranya dengan foreplay perlahan, tapi bukan di ranjang. Belaian, canda tawa, ciuman, dan bentuk kasih sayang lainnya dilancarkan selama saling bercakap.

Sepanjang hari Anda bisa menghabiskan waktu untuk saling terhubung secara fisik sebelum akhirnya menuju ranjang. Jangan pernah abaikan pentingnya saling terhubung dengan pasangan tanpa berakhir pada seks, karena seks bukan semata soal penetrasi dan orgasme.

Mencumbu di luar kamar tidur

Jangan selalu melancarkan foreplay di kamar tidur. Manfaatkan setiap sisi rumah untuk saling mencumbu, misalnya dapur. Lakukan aktivitas memasak berdua, mulai dari belanja bahan, mengolah, hingga menyajikannya diiringi musik favorit berdua. Waktu yang sudah dihabiskan akan membuat suasana rileks dan romantis. Usai menyantap makan malam, waktunya bercinta! Variasi lokasi bisa di mana saja, yang terpenting adalah spontanitas.

Kegiatan Menarik Sebelum Bercinta


Banyak kegiatan menarik yang bisa Anda lakukan sebelum memulai foreplay dan akhirnya bercinta dengan pasangan. Dengan melakukan kegiatan lain, malam Anda bisa semakin panas dan menyenangkan.

Berikut ini daftar kegiatan yang bisa Anda lakukan sebelum memulai malam yang menggoda:

1. Memijat/Massage
Memijat merupakan salah satu kegiatan menarik sebelum bercinta. Memijat juga bisa membuat Anda merangsang pasangan yang sedang kurang mood.

Gunakanlah minyak gosok dengan aroma yang tidak tajam. Saat ini juga sudah diciptakan pelumas yang juga bisa digunakan untuk memijat, Anda bisa mencarinya di apotek dekat rumah Anda.

2. Menonton

Sinetron sangat tidak direkomendasikan karena sebagian besar pria tidak menyukai tayangan ini. Putarlah film romantis di DVD Anda. Film-film seperti 'Notebook' atau 'Shakespeare in Love' bisa menjadi pilihan.

3. Jelajah/Browsing Internet
Banyak hal menarik yang bisa Anda temukan di internet. Mensurvey tempat berlibur bisa sangat menyenangkan jika dilakukan di atas ranjang melalui internet.

4. Melihat Foto
Jangan biarkan album foto pernikahan Anda dipenuhi debu karena tidak pernah dilihat. Melihat kembali album foto pernikahan Anda bisa sangat menyenangkan sambil bernostalgia bersama pasangan.

5. Perang Bantal
Cobalah games yang satu ini. Selain seru, Anda juga membangkitkan keintiman dengan pasangan. Perang bantal sering kali berakhir dengan malam yang panas.

Rabu, 13 Oktober 2010

ciri sperma tidak normal


Betapa pentingnya fungsi sperma dalam sebuah proses kehamilan. Sehingga, kelainan pada sperma dapat mengakibatkan terganggunya fungsi reproduksi pria. Kasus-kasus yang banyak terjadi pada pria adalah:

1. Jumlah Sperma
Cairan yang dikeluarkan pria pada saat ejakulasi sewaktu senggama disebut cairan semen. Volume normal cairan semen sekitar 2-5 ml. “Cairan semen ini berwarna putih mutiara dan berbau khas langu dengan pH 7-8,” papar dr. Bowo. Nah, volume cairan semen dianggap rendah secara abnormal jika kurang dari 1,5 ml. Volume semen melebihi 5 ml juga dianggap abnormal.

sperm-countDalam cairan semen inilah jumlah spermatozoa merupakan penentu keberhasilan memperoleh keturunan. Yang normal, jumlah spermatozoanya sekitar 20 juta/ml. Pada pria ditemukan kasus spermatozoa yang kurang (oligozoospermia) atau bahkan tak ditemukan sel sperma sama sekali (azoospermia).

Kecuali sel-sel spermatozoa, dalam cairan semen ini terdapat zat-zat lain yang berasal dari kelenjar-kelenjar sekitar reproduksi pria. Zat-zat itu berfungsi menyuplai makanan dan mempertahankan kualitas spermatozoa sehingga bisa bertahan hidup sampai masuk ke dalam saluran reproduksi wanita.

2. Kelainan Bentuk (Morfologi)
Sperma yang normal berbentuk seperti kecebong. Terdiri dari kepala, tubuh, dan ekor. Kelainan seperti kepala kecil atau tak memiliki ekor akan mempengaruhi pergerakan sperma. Ini tentu saja akan mempersulit sel sperma mencapai sel telur.

3. Pergerakan Lemah
Untuk mencapai sel telur, sel sperma harus mampu melakukan perjalanan panjang. Ini pun menjadi penentu terjadinya pembuahan. Jumlah sel sperma yang cukup, jika tak dibarengi pergerakan yang normal, membuat sel sperma tak akan mencapai sel telur. Sebaliknya, kendati jumlahnya sedikit namun pergerakannya cepat, bisa mencapai sel telur.

Kasus lemahnya pergerakan sperma (asthenozoospermia) kerap dijumpai. Adakalanya malah spermatozoa mati (necrozoospermia). Gerakan spermatozoa dibagi dalam 4 kategori:
a. Bergerak cepat dan maju lurus
b. Bergerak lambat dan sulit maju lurus
c. Tak bergerak maju (bergerak di tempat)
d. Tak bergerak.

Sperma dikatakan normal bila memiliki gerakan normal dengan kategori a lebih besar atau sama dengan 25% atau kategori b lebih besar atau sama dengan 50%.

Spermatozoa yang normal satu sama lain terpisah dan bergerak sesuai arahnya masing-masing. Dalam keadaan tertentu, spermatozoa abnormal bergerombol, berikatan satu sama lain, dan tak bergerak. “Keadaan tersebut dikatakan terjadi aglutinasi,” jelas Tri Bowo. Aglutinasi dapat terjadi karena terjadi kelainan imunologis di mana sel telur menolak sel sperma.

4. Cairan Semen Terlalu Kental
Cairan semen yang terlalu kental mengakibatkan sel sperma sulit bergerak. Pembuahan pun jadi sulit karena sel sperma tak berhasil mencapai sel telur. Pada kasus normal, saat diejakulasikan, cairan semen dalam bentuk yang kental akan mencair (liquifaksi) antara 15-60 menit.

5. Saluran Tersumbat
Saat ejakulasi, sperma keluar dari testis menuju penis melalui saluran yang sangat halus. Jika saluran-saluran itu tersumbat, maka sperma tak bisa keluar. Umumnya hal ini disebabkan trauma pada benturan. Bisa juga karena kurang menjaga kebersihan alat kelamin sehingga menyuburkan kehidupan virus atau bakteri.

6. Kerusakan Testis
Testis dapat rusak karena virus dan berbagai infeksi, seperti gondongan, gonorrhea, sifilis, dan sebagainya. Untuk diketahui, testis merupakan pabrik sperma. Dengan demikian kesehatannya harus dijaga. Soalnya, testis yang sehat akan menghasilkan sperma yang baik secara kualitas dan kuantitas.

Testis ini sangat sensitif. Mudah sekali dipengaruhi oleh faktor-faktor luar. Jika testis terganggu, produksi sperma bisa terganggu. Mungkin saat berhubungan, pria tetap mengeluarkan sperma. Hanya saja tanpa sel sperma (azoospermia).(taukahkamu)

Fantasi Seksual untuk Panaskan Ranjang


PERMAINAN peran mungkin dibutuhkan dalam kehidupan rumah tangga Anda. Namun, adakah fantasi seks menarik dan menantang lainnya?

Fantasi seks adalah hal yang baik karena dapat membantu Anda dalam membumbui kehidupan seks (dengan tetap memegang prinsip monogami) sekaligus membuat wanita merasa benar-benar seksi.

Umumnya, seperti dikutip Your Tango, terdapat tiga jenis fantasi, dan permainan peran merupakan jenis yang dilakoni sebagian besar pasangan. Tinggal Anda memutuskan, ingin bermain dalam peran biasa atau mencoba jenis fantasi seks lainnya. Ketiga jenis fantasi ini, di antaranya:

Innocent ternyata nakal

Bayangkan tentang pakaian anak sekolahan atau pustakawan nakal. Dalam jenis fantasi ini, wanita memainkan peran gadis innocent alias lugu yang tergoda oleh rayuan pria, lebih tua dan lebih berpengalaman. Terdapat sesuatu yang menyenangkan melihat pasangan menampakkan sisi kepribadian berbeda dan Anda saling adu akting untuk cerita ranjang lebih seru.

Dominasi dan penyelaman

Jenis fantasi ini secara lebih spesifik bisa berupa perbudakan. Gunakan tangan Anda untuk memegang lengan pasangan di atas kepalanya sementara Anda menciumnya. Atau, gunakan dasi atau syal sutra untuk mengikatnya agar tidak berontak.

Sebuah penutup mata bisa menambahkan elemen kejutan menarik, jadi pasangan tidak akan tahu di mana Anda akan menyentuh, mencumbu, dan mendaratkan godaan berikutnya.

Kalau pasangan selalu mendominasi dalam kehidupan nyata, kini saatnya Anda mengendalikan setiap babak permainan ranjang dan ia tunduk dalam setiap serangan Anda. Sungguh sebuah fantasi yang benar-benar erotis dan sarana peluapan hasrat seks yang menyenangkan.

Bahaya yang belum diketahui

Dalam jenis fantasi ini, pengirim pizza seksi datang mengetuk pintu dan Anda menggodanya untuk masuk ke rumah. Atau bisa juga, petugas polisi datang untuk menanyakan apakah Anda pernah melihat seorang pria mencurigakan di lingkungan sekitar tempat tinggal sambil memastikan Anda tetap merasa aman.

Ide dasarnya adalah Anda berpura-pura tidak mengenal satu sama lain dan ketika bertemu, Anda berdua memiliki daya tarik (seks) tak tertahankan. Jika Anda belum pernah melakukan permainan peran, mungkin tampak sedikit canggung dan konyol pada awalnya. Namun, tak ada yang lebih menarik bertingkah konyol kecuali dalam urusan seks. Nikmati dan bersenang-senanglah!

Menjadi Kuat Di Ranjang


Hubungan intim harusnya merupakan perpaduan harmoni antara perempuan dan laki-laki, namun seringkali hal ini tak tercapai entah karena perempuan yang tak kunjung mencapai orgasme atau laki-laki yang terlalu cepat mengalami ejakulasi.

Rata-rata lelaki bertahan tidak lebih dari tiga menit ketika mereka melakukan penetrasi langsung saat hubungan intim dengan pasangan padahal bertahan lebih lama bukan tidak mungkin jika memang mempersiapkan lebih dulu baik secara fisik maupun pikiran. Yuk coba berlatih dengan trik berikut ini..

1. Bernapas
Hubungan intim merupakan kegiatan menyenangkan yang memberikan banyak kenikmatian akibat begitu banyak sensasi yang ditimbulkan yang biasanya berakhir dengan helaan napas atau hentakan napas yang kencang.

Menghela napas bukan sesuatu yang baik untuk dilakukan bila ingin menunda orgasme. Maka, kontrolah napas dan keluarkan perlahan-lahan, tambahkan suara-suara erotis selain membantu merangsang pasangan juga mengatur napas dapat menunda ejakulasi.

2. Merenggangkan otot PC
Setiap lelaki memiliki otot puboccoccygeus atau otot PC. Dengan cara merenggang dan melepaskan otot tersebut dapat memberikan keuntungan yaitu membuat ereksi lebih keras dan lebih mampu mengontrol ejakulasi.

3. Menekan perineum
Ketika Anda merasa akan berada di puncak kenikmatan, berikan tekanan pada perinium (area antara anus dan scrotum) dengan jari. Cara ini memungkinkan prostate berkontraksi dan melebar selama orgasme dan memaksa keluar cairan ejakulasi.
Dengan menekan perineum, cairan tersebut akan terserap sehingga menahan keluar. Anda dapat melakukan hal ini sendiri atau meminta pasangan.

4. Menarik testis
Ketika merasa sensasi orgasme mendekat, perlahan-lahan tarik testis sebagai salah satu cara untuk menunda ejakulasi.

5. Gunakan teknik stop and go
Teknik mengganggu hubungan intim memungkinan sensasi orgasme turun naik yang bukan saja dapat menunda ejakulasi tapi juga meningkatkan volume ejakulasi.

Selasa, 12 Oktober 2010

3 posisi seks Asyik !


BULAN madu sudah berakhir. Sayangnya, semakin bertambah usia pernikahan, Anda makin bosan dengan posisi seks yang hampir sama tiap kali bercinta. Sudah waktunya Anda memanaskan kembali ranjang.

Terdapat tiga pilihan gaya bercinta yang bisa memberikan warna berbeda pada cerita seks Anda berdua. Berikut, seperti dikutip Marie Claire.

Bangku sekolah

Pertama-tama, cari sebuah kursi dengan kaki yang kuat untuk menopang tubuh Anda berdua. Minta ia (pria) duduk menghadap ke depan sementara Anda mengangkanginya dengan kaki berada di lantai. Secara perlahan, turunkan tubuh Anda dengan menekuk lutut di sudut 90 derajat. Begitu ia sepenuhnya penetrasi, Anda bersiap membalas serangannya dengan gerakan turun-naik.

Berdiri

Dia (pria) berdiri dan mengangkat tubuh Anda sehingga Anda bisa membungkus pinggangnya dengan kedua kaki. Dengan posisi tersebut, dia akan mampu mencengkeram bokong Anda dengan tangannya dan perlahan-lahan penetrasi seraya mengontrol kedalamannya. Untuk menjaga keseimbangan, minta dia berdiri di dekat tempat tidur atau dinding. Posisi ini sangat bagus untuk wanita yang suka dikendalikan dan untuk pria bertubuh kekar.

Si pemalas

Posisi ini terbaik untuk morning sex. Mulailah dengan posisi menyendok, lalu geser ke depan satu kaki Anda untuk memberinya (pria) cukup akses saat penetrasi lebih dalam. Posisi ini memungkinkan penetrasi lebih dalam, tapi dengan usaha cukup minim

Senin, 11 Oktober 2010

Yang Membuat Menikah tanpa Seks

Seks adalah salah satu bagian penting dalam pernikahan. Ketika pernikahan berjalan tanpa seks bisa jadi pertanda Anda dan pasangan mengalami masalah. Yang akhirnya bisa berpengaruh negatif pada ikatan perasaan Anda berdua.

Untuk menghindari atau memperbaiki masalah seks dalam perkawinan, kenali lima hal yang menurut Dr. Corey Allan, seorang konselor pernikahan, bisa memicu pernikahan tanpa seks, seperti dikutip dari Yourtango.com.

1. Seks adalah tugas
Jangan sampai Anda merasa aktivitas bercinta dengan pasangan hanyalah sebuah 'kewajiban'. Pernikahan adalah sebuah kompromi, jadi jika Anda merasa lelah atau belum mencapai kepuasan katakan saja pada pasangan. Bisa jadi bahaya jika Anda mulai berpikiran "yang penting tugas sudah selesai".

2. Rutinitas
Bercinta tiap minggunya pada hari, tempat dan jam yang sama, rasanya akan seperti 'rutinitas pekerjaan'. Tentunya akan muncul rasa jenuh yang bisa berujung pada keinginan untuk menghindari aktivitas tersebut. Jadi, jangan segan untuk mencoba bercinta dengan cara berbeda.

3. Melewatkan foreplay
Sesekali quickie memang membuat suasana bercinta menjadi lebih seru. Tetapi jangan sampai menjadi kebiasaan dan selalu melewatkan foreplay. Saat foreplay sebenarnya Anda dan pasangan lebih terikat secara emosi bukan sekadar fisik.

4. Tetap menggunakan pakaian
Ini pertanda Anda dan pasangan tidak ingin berlama-lama menghabiskan waktu bersama. Bercinta pun hanya dijadikan pemuas kebutuhan semata. Lama-kelamaan, bercinta bisa jadi tanpa emosi.

5. Televisi atau ponsel tetap menyala
Jika Anda menjadikan televisi untuk meredam suara saat bercinta, tidak masalah. Tetapi jika karena hanya tidak ingin ketinggalan acara favorit, adalah sebuah kesalahan besar, karena akan membuat Anda dan pasangan menjadi tidak fokus. Lalu, sebaiknya matikan ponsel agar Anda dan pasangan tetap fokus saat bercinta.

Wallpaper Angel Lelga Sexy





Foto Wallpaper Angel Lelga Sexy



Sexy Red - Sony Ericsson Theme


DOWNLOAD
Size:721KB
Type:.thm

Sexy Gal - Sony Ericsson theme


download
Size:113KB
type:.thm

Alasan Wanita Sulit Puas Bercinta


Dalam bercinta, wanita juga ingin menggapai kepuasan puncak. Faktanya, tidak semua wanita mendapatkan klimaks saat berhubungan intim. Padahal kepuasan ini memiliki dampak positif bagi tubuh dan mood kaum hawa.

Menurut dokter ahli kandungan, Dr Uddhav Raj, banyak alasan wanita tak mudah merasakan kenikmatan seksual. "Wanita memiliki kecenderungan lebih sulit mendapatkan orgasme. Tetapi jika sudah mendapatkanya, orgasme bisa terjadi berkali-kali," katanya seperti dikutip dari laman idiva.

Lantas, mengapa wanita sulit meraih klimaks saat bercinta? Para pakar seks mengungkap lima alasannya berikut ini:

Wanita ingin terlihat sempurna
Wanita ingin penampilannya tetap sempurna meski saat bercinta dan setelahnya. Hal inilah yang bisa menjadi gangguan saat bercinta, sehingga wanita sulit mencapai kepuasan.

Takut bereksperimen

Wanita umumnya takut mencoba cara-cara baru berhubungan seks. Beberapa dari mereka tidak menyukai gagasan tentang posisi dan teknik bercinta yang menantang. Jadi, mereka cenderung melakukan hubungan seks dengan gaya itu-itu saja. KOndisi ini juga bisa membuat wanita merasa tak perlu bersusah payah mencapai kepuasan.

Kurang komunikasi
Dalam banyak kasus, wanita tidak selalu menikmati seks. Akibatnya tak pernah merasakan kepuasan seksual. Tapi, karena takut menyakiti pasangan, wanita akhirnya tidak mengungkapkan perasaan sebenarnya. Secara bertahap, mereka bahkan mengarang cerita untuk menghindari bercinta.

Stres
Wanita memiliki banyak tugas, tak hanya mengurus suami dan anak, tetapi juga harus bergelut dengan rutinitas kantor. Hal ini bisa membuat mereka kelelahan bahkan stres yang bisa mempengaruhi libidonya. Gairah seks menjadi menurun, dan bisa membuat hubungan suami-istri menjadi hambar. Waspadai jika stres menyerang Anda, dan segera atasi dengan baik.

Merasa cemas
Wanita sering merasa cemas ketika mereka merasa tak mampu memberikan 'aksi' terbaik saat bercinta. Jadi, ketika merasa tidak mampu 'beraksi', mereka lebih memilih tidak berhubungan seks daripada mengecewakan pasangannya.

Sekarang Anda tahu, hal apa yang membuat wanita sulit mencapai klimaks. Bila hal ini Anda alami, bicarakan dengan pasangan. Ini penting untuk mengatasi hambatan dan merasa nyaman bercinta, serta untuk menikmati kehidupan seks lebih baik.

Pernikahan Unik di Atas Helikopter



Tanggal 10 bulan 10 tahun 2010 digunakan tujuh pasangan di Malaysia untuk melangsungkan pernikahan. Mereka melakukannya dengan cara yang unik, yaitu dengan mengelilingi kota Kuala Lumpur dengan menggunakan helikopter.

Tekhnik Memuaskan Hasrat Seks Wanita


BANYAK teknik bisa menjawab dahaga wanita akan seks. Tapi dari semua teknik yang menawarkan kepuasan total seks wanita, ada beberapa yang disukai mayoritas wanita, kata para pakar seks.

Berikut, beberapa teknik dimaksud:

Lakukan sebelum matahari terbenam

Sebagian besar pasangan berhubungan seks sebelum tidur. "Padahal, ini bukan waktu terbaik bagi wanita untuk melakukan hubungan seks," kata Laurie Mintz PhD, penulis A Woman's Guide to Passionate Sex, seperti dilansir Cosmopolitan.

Bukan saja karena alasan mengantuk, tetapi juga karena kekhawatiran usai bekerja di mana tubuh Anda tengah melepaskan hormon kortisol, yang menundukkan dorongan seksual. Sementara pada pagi hari, wanita dan pria memiliki kadar testosteron alami yang lebih tinggi.

Perlakukan dia seperti objek seks

"Wanita menghabiskan terlalu banyak energi mengkhawatirkan apa yang bisa menggugah birahi pria," kata Joel Block PhD, salah satu penulis Sex Comes First.

Untuk menikmati seks lebih banyak, pikirkan diri sendiri. Dengan menempati peran "pemberi" dan berfokus pada keinginan seks diri, kemungkinan besar Anda akan melakukan apa pun di ranjang.

Perut berlemak, jangan di atas

Apakah Anda tersiksa dengan lemak perut ketika di posisi atas? Gaya seks ini adalah ide buruk karena membuat Anda lebih sulit untuk bernapas dalam, yang merupakan kunci untuk orgasme.

“Sebaliknya, cobalah trik tantra seks untuk memperlambat pernapasan dan bisa napas lebih dalam. Oksigen ekstra akan membuat orgasme Anda lebih intens dengan meningkatkan aliran darah di bawah perut,” papar pakar seks Amy Levine.

Bersikeras pada orgasme

Anda begitu dekat, dan praktis bisa merasakan setiap respon tubuhnya, tapi sayang, ia (pria) selesai lebih dahulu. Jika ia tidak peduli dengan orgasme Anda, sangat mudah jika hubungan seks bisa membangun kebencian (tanpa Anda menyadarinya) yang tentu merusak hubungan.

"Kebutuhan Anda (akan seks) sama pentingnya," kata Mintz.

Fokus pada orgasme Anda (wanita) terlebih dahulu, atau jika tidak berhasil, bisikkan di telinganya seraya mengatakan, "Aku ingin kamu membantuku sampai selesai (orgasme)." Kemudian, taruh vibrator di tangannya.

Minggu, 10 Oktober 2010

wallpaper sexy cinta laura

tanda - tanda pasangan selingkuh


Diselingkuhi pasangan memang hal yang menyakitkan. Bahkan bisa berujung menjadi pemicu kandasnya rumah tangga Anda. Jika suami akhir-akhir ini mulai jarang menyentuh Anda, perlu segera diwaspadai. Siapa tahu, ada wanita lain yang berhasil menggodanya dan membuat pasangan menjadi tak betah berlam-lama di rumah.

Melihat gelagat seperti itu, mulailah waspada dengan gerak gerik aneh suami, karena bisa jadi keanehannya perlu diselidiki lebih jauh. Berikut lima tanda, pasangan perlu dicurigai punya selingkuhan seperti dikutip dari laman Times of India:

Hubungan seks makin hambar dan jarang
Ini bisa menjadi tanda bahwa pasangan Anda terlibat dalam aktivitas seksual di luar. Perlilaku aneh lainnya bisa jadi ia mendadak kecanduan video porno atau mendadak mengalami drop libido. Tanda-tanda ini bisa menjadi dasar bahwa ada masalah serius. Namun jangan langusng berasumsi buruk, karena bisa jadi suami memiliki masalah pribadi yang serius, waspadai sebelum terlambat.

Terlalu protektif dengan telepon genggamnya
Apakah ia menghindari panggilan di hadapan Anda atau membalas pesan dengan cepat ketika dia sedang bersama Anda? Pasalnya, bisa saja bahwa ia ingin memberikan waktu yang berkualitas, tapi pastikan tidak ada yang lebih dari itu. Jika dia tidak nyaman saat menerima panggilan di hadapan Anda atau lebih memilih untuk menjauh agar percakapannya tak terdengar berarti ada sesuatu yang sedang ia sembunyikan.

Sering bercerita tentang lawan jenis atau wanita lain
Ketika Anda langsung dipertemukan dengan wanita selain Anda, pasti emosi Anda langsung terbakar. Untuk itu, pria yang sedang menyembunyikan sesuatu lebih sering menghindari percakapan tentang wanita lain dihadapan Anda atau bahkan berusaha menghindari pertemuan tiba-tiba antara Anda dan wanita lain.

Namun apakah dia tiba-tiba membawa seseorang dalam percakapan dan kemudian mencoba untuk mengganti topik perbincangan lain ketika Anda sadar bahwa ada wanita lain dalam diskusi Anda dengan pasangan?

Ketika teman-temannya bertindak aneh
Yah, sebagian besar teman-teman akan tetap setia kepadanya dan memastikan bahwa mereka tidak membiarkan Anda tahu rahasia ini. Namun, tanda-tanda rasa bersalah akan cukup jelas di wajah mereka.

Lebih sering menghilang
Hari ini ia keluar untuk makan malam bersama tim, besok ia mengaku ada kunjungan kerja ke luar kota atau alasan lainnya untuk berusha menghindari Anda. Bahkan semua tingkah pola yang ia lakukan untuk menghindari Anda menunjukkan tanda-tanda aneh. Waspada, ini sebagai peringatan untuk Anda.

Rabu, 06 Oktober 2010

Sexi Photoshop popart

Sony Ericsson C905 Theme: Sexy Tattoo!



Here new Sony Ericsson C905 theme, Sexy girl with cool tattoo. Compatible with version 4.7 phones like C702, C902, C905, G705, T700, W595, W705, W760, W902, W980, W995, Z780.

Download C905 theme

wallpaper sexy aura kasih

5 Cara Ampuh Membuat Wanita Orgasme Tak Tertahankan


Membuat Wanita Orgasme Tanpa Bercinta? Kenapa tidak, Segala macam cara dapat dilakukan pria jika ingin merasakan puncak kenikmatan seksual. Mulai dari masturbasi hingga bercinta dapat menjadi solusi. Namun, banyak pria tidak mengerti mengenai orgasme wanita. Apalagi kaum Hawa kadang berpura-pura telah mencapai klimaks untuk menyenangkan pasangannya. Sebenarnya, tanpa bercinta perempuan juga bisa merasakan kenikmatan seksual. Boleh jadi, lima cara di bawah ini dapat membuahkan hasil bagi Anda yang ingin membuat pasangan Anda orgasme:

1. Oleskan pelumas pada "Miss V"
Cobalah membasahi bagian luar vagina sampai ke dalam liang dengan menggunakan pelumas untuk pemanasan. Hal ini dilakukan agar saat memijatnya, vagina tidak kesat. Jangan sepelekan hal ini. Pasalnya, vagina mudah lecet atau terluka saat terkena penetrasi dari benda tumpul.

2. Bermainlah dengan jari telunjuk
Tahap kedua masih bisa dibilang mudah. Kini tugas Anda adalah melakukan penetrasi ke dalam vagina dengan menggunakan jari telunjuk. Gerakkan telunjuk Anda lurus dan membengkok hingga membentuk huruf "u" terbalik secara berulang, lakukan sambil mendorong pelan dan teratur ke arah anus. Perlakuan ini dapat membuat wanita lebih relaks di daerah tersebut.

3. Tekan C-Spot
Setelah Miss V terasa mengendur, jangan jauhkan jari telunjuk Anda dari surga kaum Hawa itu. Kini yang harus dilakukan adalah membalikkan telunjuk Anda dan bengkokkan hingga membentuk huruf "u" secara berulang. Selanjutnya, mulailah mendorong klitoris dengan perlahan hingga raut wajah pasangan Anda berubah. Tahap ini boleh dibilang sulit bagi sebagian pria lantaran tidak mengetahui persis letak klitoris. Lakukan penetrasi terhadap klitoris per dua detik.

4. Mainkan ibu jari
Kali ini Anda memerlukan bantuan ibu jari Anda sebagai pemain pengganti telunjuk. Mainkan ibu jari dan ulangi cara kedua. Bedanya, kali ini Anda harus memijat bagian atas Miss V dengan jari telunjuk. Bila sulit, lakukan hal ini dengan dua tangan. Dengan cara ini, bisa jadi pasangan Anda akan menggelinjang kesenangan.

5. Sensasi pijatan
Pada tahap kelima, Anda cukup melakukan pijatan pada bagian luar atas Miss V. Caranya? Singkat saja. Gunakan telunjuk dan ibu jari untuk memijat dari atas ke bawah.

Saat wanita akan mencapai orgasme, jantungnya berdebar kencang. Jangan heran ketika ia memegangi tangan Anda kuat-kuat, atau mencari pegangan lain lantaran sudah tak kuat lagi menahan kenikmatan yang dialaminya. Ciri-ciri wanita orgasme lainnya adalah keluarnya cairan bening dari organ intimnya. Jika benar, selamat !!! Anda telah berhasil membuat wanita anda orgasme tanpa peetrasi, dan pesan saya jangan sering-sering melakukan ini, atau malah tiap kali becinta selalu menunya ini-ini mulu. Jadikan trik membuat wanita orgasme tanpa penetrasi ini sebagai selingan disaat hubungan anda dan pasangan mengalami kejenuhan, dengan harapan gaya bercinta yang bervariasi akan membuat anda dan pasangan anda refresh

Selasa, 05 Oktober 2010

Jelajahi Titik Rangsang Pria!


MENGEKSPLORASI tubuh pasangan selalu menjadi aktivitas yang menyenangkan. Namun, adakalanya kita hanya terpatok pada area “vital” si dia. Bagi wanita, mungkin hanya sekitar Miss V dan payudara, dan pada pria hanya sekitar Mr P dan buah zakar. Kalau selama ini hanya area tersebut yang Anda eksplorasi, tentu akan membuat hubungan seks menjadi sesuatu hal yang membosankan.

Seperti halnya wanita, pria juga memiliki beberapa area rangsang yang asyik untuk dijelajahi. Dengan menemukan titik-titik rangsangnya, dijamin bercinta akan menjadi sebuah pengalaman yang menakjubkan. Jadi, tak ada salahnya Anda mencoba menstimulasi daerah sensitif pria saat bercinta.

Ada beberapa titik rangsang pria yang dapat dieksplorasi dengan sentuhan lembut, dan selalu membangkitkan libido. Salah satunya, rambut. Meremas rambut dan memijat kepala pria dengan jari-jari yang lembut akan membuatnya merasa rileks dan lebih siap bercinta.

Tak hanya wanita yang menyukai area leher, begitu juga pria. Menyentuh dan mencium dengan lembut pada bagian bawah dagu dan sekitar leher bagian depan, akan membuatnya merasa dimanjakan.

Gelitikan lidah di telinga dapat membuat libido seorang pria semakin tinggi. bahkan, sebuah bisikan mesra dan tiupan kecil bisa membuat pria melambung.

Punggung merupakan salah satu tempt berkumpulnya pusat-pusat syaraf. Berbaring telungkup dan memberikan pasangan Anda memijat punggung Anda dengan jemarinya akan memberikan nikmat yang luar biasa.

Menggosok dan memijat ataupun mencium punggung Anda akan memberikan rasa rileks dan menyegarkan gairah Anda.

Meski puting merupakan area yang sangat sensitif bagi wanita, area ini juga akan membuat pria merasa rangsangan luar biasa saat putingnya dimainkan, dicium, atau dihisap.

Jangan pernah takut membiarkan jari-jari Anda dihisap pasangan. Menghisap jari sama halnya seperti pasangan Anda menghisap Miss V. Jadi, tak ada salahnya membiarkannya menghisap jari tengah Anda saat foreplay, dan lihat apa yang kemudian akan terjadi!

Beberapa pasangan tak menyukai bercinta gaya anal. Padahal pada area ini terdapat titik G-spot yang akan membuat Anda menemukan pengalaman berbeda. Jika Anda dan pasangan termasuk penganut gaya bercinta modern, tentu bukan hal yang asing untuk melibatkan bagian anal dalam hubungan seks Anda.

Perineum terletak di antara scrotum (buah zakar) dan anus. Elusan dan pijatan lembut di area ini dapat memberikan banyak sensasi fantastis. Saat Anda dan pasangan mulai pada bagian utama “permainan”, tuntun pasangan Anda untuk memberikan tekanan-tekanan lembut di area ini.

Karena perineum terletak di area utama, maka coba gunakan seluruh kreativitas untuk merangsang dan mencumbunya. Terutama perhatikan scrotum yang sangat mudah dirangsang. Selamat berekplorasi!

Bahaya Berfantasi Seks dengan Orang Dekat


FANTASI seksual memang hal yang normal sebagai bagian dari sehat seks pria dan wanita. Faktanya, banyak ahli menyatakan bahwa kehidupan seks yang kaya fantasi mengarah pada seks yang lebih baik. Namun, jika menikmati fantasi seks dengan orang lain selain pasangan tentu bisa memberikan efek. Apa saja?

Banyak orang melibatkan fantasi dalam kehidupan seksual mereka. Mewujudkan fantasi menjadi kenyataan, dapat sangat menyenangkan. Namun, jika selalu berfantasi dengan orang dekat, tentu bisa membahayakan.

Fantasi seks selalu menyediakan ruang bagi Anda untuk berkhayal liar, penuh nafsu, dan segala hal yang selalu Anda inginkan, yang mungkin membuat Anda benar-benar terangsang. Dalam dunia nyata, sulit untuk mewujudkannya. Tapi dalam dunia fantasi, Anda bisa mendapatkan kesenangan.

Biasanya, pasangan seks yang paling aktif mencari pelampiasan hasrat melalui fantasi. Nafsu untuk orgasme lebih besar juga mendorong seseorang untuk menikmati fantasi seksual. Dr Rajendra Barve seorang psikolog dari India memercayainya.

"Seseorang menggunakan fantasi ketika dia berusaha untuk menyenangkan pasangan dan pasangannya tidak cukup gembira. Hal ini dapat mengakibatkan pemutusan pada momen yang paling intim. Namun, tidak ada kerusakan dalam berfantasi secara acak pada orang-orang. Hanya ketika fantasi seks berputar di sekitar orang yang dikenal. Maka ini merupakan penyebab kekhawatiran," ungkap Barve yang dinukil Times of India, Senin (4/10/2010).

Dr Brave membagi kisah bersama para pembaca seputar kisah aneh yang telah ia tangani selama bertahun-tahun. Tentang seorang wanita yang sudah menikah yang mencurigai ada yang tidak beres dengan suaminya dalam hubungan seksual.

"Dan suatu hari dia (si suami) memanggil sebuah nama selama berhubungan seks dengannya. Dia meneriakkan nama saudara perempuan dari istrinya. Dan takdir sudah menunjukkan bahwa ia memiliki hubungan rahasia dengan adik iparnya," tandas Brave.

Ternyata, Kehidupan Seks Terbaik Wanita di Usia 40!




HIDUP dimulai pada usia 40 tahun. Ungkapan tersebut tampak benar adanya. Selama wanita dan seks saling bersangkutan. Kok bisa?

Dalam dekade kelima, pria dan wanita memiliki waktu yang lebih baik di tempat tidur daripada setiap tahap kehidupan mereka, begitu berdasarkan survei yang dilakukan terhadap 2.000 wanita.

Dari survei ini juga menemukan, bahwa lebih dari seperempat wanita menikah mengakui telah berselingkuh, dibandingkan 18 persen dari suami. Demikian yang dinukil okezone dari Daily Mail, Senin (4/10/2010).

Survei terhadap 2.000 wanita tersebut menunjukkan, bahwa orang-orang di usia 40-an kurang sadar diri tentang tubuh mereka, dan sebagai hasilnya lebih percaya diri di atas seprai.

Sebanyak 80 persen mengatakan, mereka sekarang lebih berani dengan pasangan daripada selama usia 20-an. Sementara itu 60 persen mengatakan, mereka merasa lebih tegas.

Menurut para ahli, ini adalah usia ketika wanita mencapai puncak “kepercayaan seksual” mereka. Di mana mereka tahu apa yang diinginkan di kamar tidur dan mereka tidak takut untuk bertanya.

Sebaliknya, seperlima dari wanita di bawah 30 mengatakan, bahwa mereka sering hanya berpura-pura puas di tempat tidur, dibandingkan dengan hanya tujuh persen dari mereka yang berusia 40 tahun.

Para peneliti juga menemukan, bahwa 68 persen perempuan di usia 40-an menyadari sepenuhnya teknik bercinta yang memberi mereka kenikmatan paling hebat. Dan lebih dari setengahnya mengatakan, mereka tidak terlalu malu untuk bertanya. Sampai dengan 58 persen mengatakan, mereka memiliki seks terbaik ketika menikah, sering kali karena mereka merasa lebih berpengalaman.

Mereka juga cenderung memiliki kekhawatiran daripada saat berusia 20-an atau 30-an, baik mengenai pekerjaan atau anak-anak, sehingga mereka benar-benar dapat bersantai di kamar tidur.

Sementara itu, lebih dari 90 persen wanita bersikeras kesetiaan yang penting dalam hubungan jangka panjang. Hal tersebut yang membuat jumlah responden mengakui urusan begitu sangat mengejutkan. Hanya lima persen dari wanita menikah yang mengaku setia, dan mengatakan hal itu dilakukan ketika mereka memiliki seks terbaik.

Sebagai perbandingan, sebanyak 58 persen mengatakan seks terbaik yang pernah mereka miliki adalah dengan suami mereka.

Survei tersebut juga menunjukkan, bahwa wanita berusia 40-an berdomisili di Utara melakukan hubungan seks sedikit lebih daripada yang di Selatan. Pasalnya, mereka bisa melakukan tujuh kali sebulan dibandingkan dengan Selatan yang hanya melakukan enam kali.

Dan, rata-rata wanita yang berusia lebih dari 40 tahun telah memiliki lima pasangan seksual dalam hidupnya, dibandingkan dengan mereka yang berusia 30 tahun.

Nicola Down, editor majalah Top Sante yang melakukan penelitian tersebut mengatakan, "Petualangan seksual yang sebenarnya dimulai ketika anak-anak yang lebih tua atau telah meninggalkan rumah, dan perempuan memiliki kepercayaan diri pada pengalaman tubuhnya untuk menikmati seks lebih daripada sebelumnya."

"Survei kami jelas menunjukkan, bahwa perempuan menikah di usia 40-an memiliki kehidupan seks yang terbaik. Jadi terdengar sedih bahwa delapan dari sepuluh wanita berpikir masyarakat dan orang muda khususnya tidak memiliki citra positif tentang wanita yang lebih tua. Sebenarnya, mereka adalah orang-orang duniawi yang cukup menikmati kehidupan seks yang indah," sambung Nicola.

Survei ini memperkuat penelitian di Amerika Serikat yang mengungkapkan, bahwa wanita yang berusia 40-an dan 50-an di awal tahun ini ialah para wanita yang mencapai puncak seksual mereka, memiliki hubungan seksual yang lebih sering dan menyenangkan.

Penelitian yang dilakukan kepada lebih dari 600 perempuan itu diterbitkan dalam British Journal of Urology. Penelitian tersebut menyimpulkan, bahwa bercinta tergantung pada berbagai faktor, termasuk kepercayaan dan kekuatan hubungan.

Hal ini menunjukkan, bahwa wanita yang lebih tua jauh lebih tinggi harga dirinya dan merasa lebih nyaman dengan pasangan mereka.(nsa)

Entri Populer

 

About

Tips Trik Seks menyediakan artikel-artikel maupun konten-konten tentang seks namun tidak porno. ini di maksudkan hanya untuk sebagai media informasi maupun media pembelajaran tentang seks. semoga bermanfaat.

Arsip Blog

Followers

Tips Trik Seks Copyright © 2009 Community is Designed by Bie Converted To Community Galleria by Cool Tricks N Tips